Skip to main content

Kunci Sukses Bisnis Online 2017

Tips & Kunci Sukses 2017
Langkah Awal Bisnis Online
Banyak sekali pada saat ini para konselor dan motivator yang memberikan tips dan trik kunci Sukses, dan ada juga konsultan di bidang bisnis online yang memberikan tips bisnis online yang jitu dan supersekali. saya hanya belajar berbisnis online dari pengalaman, dan betul kata pepatah bahwa guru yang paling berharga itu adalah pengalaman.

Sambil mencari pengalaman tentunya kita juga selingi dengan belajar bisnis, mendengarkan cerita-cerita dari teman, atau yang dikenal dengan silaturrahmi. Ternyata saya sudah buktikan sendiri bahwa Silaturahmi tersebut memang menambah Rezeki kita.

Dulu saya memulai usaha online hanya dengan modal membeli domain lumbungbatu.com yaitu untuk menjual batu akik Online, dan usaha tersebut hanya bertahan sebantar karena batu akik yang booming pada tahun 2017 ini sudah menghilang, hanya orang-orang yang benar-benar pecinta batu akik yang menajdi pelanggan. Dan disela-sela menjual batu akik saya juga membuat website jasa lowongan kerja dan sekarangpun terabaikan. dari kegagalan-kegagalan tersebut kita dapat belajar dengan teman, bercerita dengan orang yang lebih paham tentang Bisnis Online maupun menonton TV pada acara-acara Motivator. Dan saat ini saya telah menggeluti bisnis Online Travel dan mudah-mudahan saya bisa dapat konsisten menjalanan Bisnis Travel ini. dan mengembangkannya untuk daerah-daerah lain.

Dari pengalaman-pengalaman yang ada maka dapat saya simpulkan bahwa ada beberapa Kunci Sukses untuk Bisnis Online :
  1. Kuatkan Tekat dan Niatkan dalam Hati saya Harus Sukses dalam bisnis Online.
  2. Tentukan Jenis Bisnis apa yang akan kita Geluti, coba jalankan 2 atau 3 Bisnis sekaligus untuk beberapa bulan atau beberapa tahun, dan setelah cukup waktu dan modal baru anda tetapkan bisnis yang mana yang akan anda pilih dan anda yakini dapat menjadi mesin uang anda. Coba pilih bisnis yang kreatif dan Innovatif.
  3. Memulai dari sekarang, jangan tunda waktu untuk memulai. Banyak motivator yang mengungkapkan bahwa "The Power Of Action" Persiapakan Kekuatan untuk langkah pertama, karena untuk memulai memang sangat sulit. butuh tenaga Extra. Sekarang boleh saja anda mulai bisnis apa saja yang anda sukai dan telah melalui proses pemikiran yang matang.
  4. Tetap Konsisten, setelah ada bisnis yang cukup menghasilkan anda tetap konsisten. Dengan Bisnis online anda tersebut. Jangan hiraukan orang lain yang mematahkan semangat anda untuk berbisnis online. 
  5. Perbanyak Silaturrahmi. Nah ini adalah point penting, karena ini sangat jelas diterangkan dalam hadist dan pelajaran agama bahwa silaturrahmi itu membuka pintu Rezeki, seperti yang sudah saya jelaskan diatas.
  6. Berdoa, sambil berharap kepada Allah SWT, apa yang kita usahakan supaya dikabulkan Allah SWT.
Demikianlah Tips Bisnis Online 2017 terbaru dari saya, dan Tips Sukses ini memang merupakan murni dari pengalaman saya Pribadi. Mudah-mudahan ini dapat bermanfaat.

Comments

Popular posts from this blog

Nasi Kapau Gonjong Limo Enak dan Lezat

Nasi Kapau Gonjong Limo Memang Mantap Gulai Tambunsu Favorit di Nasi Kapau Gojong Limo  Nasi Kapau merupakan salah satu kuliner yang berasal dari Ranah Minang. Kapau adalah sebuah nama daerah yang ada di pinggiran Kota Bukittinggi, Walaupun secara Geografis daerah Kapau ini tidak terletak di Bukittinggi, tetapi daerah Kapau ini sangat erat kaitannya dengan kota Bukittinggi. Sekarang Nama Kapau telah terkenal dimana-mana karena Sebagian besar penduduk daerah kapau ini banyak yang berjualan nasi di berbagai daerah di Indonesia. Jika anda berkunjung ke kota Bukittinggi anda akan menemui sebuah los atau pasar yang khusus tempat menjual nasi Kapau, yaitu Los Lambuang Pasar Ateh Bukittinggi. Tambunsu Nasi Kapau Gonjong Limo Nah, di Kota Pekanbaru kota Bertuah ini ada sebuah Kedai Nasi Kapau, yang sudah berjalan puluhan tahun melayani pencinta nasi kapau di Pekanbaru, Nasi Kapau tersebut Bernama Nasi Kapau Gonjong Limo. Menu Nasi Kapau Gojong Limo ini hampir sama dengan Menu yan

Cara Mendapatkan Stiker Penari Lintas Community

Beraneka Macam Model Stiker PLC Stiker Penari Lintas Community Penari Lintas Coomunity saat ini sudah dikenal oleh masyarakat Stiker yang Tertempel pada Group Facebook PLC Cara Mendapatkan Stiker PLC  Silahkan Langsung Sharing di Group Facebook Klik Disini PLC Versi 1 Salam Satu Aspal PLC Cara Bergabung dengan PLC

Pijat Refleksi Panggilan Pekanbaru Riau

Pijat Refleksi & Tradisioanl Pekanbaru PAK KHAIDIR Selamat Sore Traveler dan msyarakat Kota Pekanbaru dimanapun anda beraada.. Pada Sore ini kami admin travelpekanbaru.com akan memberikan informasi penting terkait tempat pijat refleksi dan pijat tradisional di kota pekanbaru. Nah ini adalah salah satu kemudahan yang di nsediakan di Tempat Pijat Refleksi dan Tradisional PAK KHAIDIR Kota Pekanbaru. Pijat Refleksi Pak Khidir langsung ditangai oleh tenaga profesioanl dibidangnya. Pak Kahidir sendiri sudah Belasan tahun menggeluti Profesi Pijat Tradisional ini. Pemijatan dilakukan maulai dari Ujung  Kaki Hingga baian kepala. Badan yang terasa kurang enak akan lebih Ringan setelah Di Pijat disini. Alamat Tempat Pijat Pak Khaidir ini Berada di Pusat kota Peknabaru yaitu di Jlaan Todak Samping Travel ALAM JAYA GROUP Rute pekanbaru Batusangakar Sawahlunto. Pijat Refleksi Pak Khaidir ini 2 Jam, dan Tenaga Ahli Pijat Pak Khaidir ini siap dipanggil dengan Rdius 3 Km. Jika Lebih